persiapan untuk meluncurkan sekoci
- memastikan bahwa awak kapal sudah lengkap atau berkumpul di muster station
- cek semua peralatan dan alat-alat yang di ngunakan untuk meluncurkan sekoci
- cek dewi-dewi , tali painter maupun perlengkapan yang harus di bawa awak kapal
- cek mesin sekoci sebelum di turunkan
- cek persiapan makanan dan minuman
peluncuran sekoci
- lepas kawat penahan sekoci atau lashingan
- pasang prop sekoci
- kemudian crew yang bertugas masuk di sekoci ( juru mudi ) dan masinis 3 untuk mempersiapkan motor sekoci
- kemudian turunkan sekoci di permukaan air
- turunkan tangga kapal ( embarkasi ) atau kapal segera naik sekoci
- setelah semua ( crew naik sekoci dan di dalam sekoci kemudian lepaskan hook sekoci agar lepas dari dewi-dewi
masuk ke dalam sekoci
- pastikan semua crew memakai life jacket dengan benar
- crew kapal masuk satu persatu dengan tertib , dahulukan wanita atau anak-anak
- usahakan agar penumpang sekoci duduk berhadapan atau sesuai tempat duduk yang ada pasang safety bell
meninggalkan kapal
- lepaskan hook yang masih terikat pada dewi-dewi
- nyalakan mesin sekoci
- kemudian sekoci siap luncur
- setelah itu jauhi dari radius hisapnya
penanganan pada motor sekoci
- penanganan dari sekoci ini di tugaskan pada masinis 3 yang akan di bantu oleh mualim 3 , sehubungan dengan jarak dekat ke titik aman atau daratan dalam penanggulangan bahan bakar yang ada
- bahan bakar di sini selalu deck agar pada saat di ngunakan, bahan bakar masih ada dan selalu di perhitungkan dalam keadaan cuaca atau angin
add your massage to every single people do comment here!